
Assalamualaikum
wr. wb
Salam
sejahtera untuk readers semua....
Hari
ini hari apa ya? Istimewa gak ya?
Hmmmm....
Hari ini, tanggal 4 Desember 2017. Hari pertama ujian hampir sebagian sekolah di
Polewali Mandar, mulai dari Madrasah Ibtidayyah/Sekolah Dasar sampai Madrasah
Aliyah Sekolah Menengah Atas.
Bagaimana
readers semua yang masih sekolah? Apa kalian sudah belajar beberapa hari yang
lalu untuk mempersiapkan diri, memantapkan diri menghadapi ujian semester?
Insya
Allah.... Hehehehehe.
Okay,
kali ini ane mau berbagi pengalaman bagaimana cara mempersiapkan diri
menghadapai ujian semester....
1. Belajar
lebih awal
Ane
masih ingat sekali, waktu jaman-jamannya MTS dan SMA, dua minggu sebelum ujian
akhir semester atau ujian kenaikan kelas, sebisa mungkin mengatur jadwal supaya
bisa belajar dua minggu sebelumnya, bahkan sampai larut malam sekalipun. Menghafal
rumus-rumus Matematika, selalu latihan mengerjakan soal-soal matematika ataupun
pelajaran lain yang menggunakan rumus.
2. Selalu
dengan buku
Kebiasaan
yang tak kalah penting bagi diri saya pribadi, mungkin bisa dicoba oleh readers
semua, yakni selalu dengan buku, entah mau bepergian, mau tidur, nonton tv dan
hampir semua pekerjaan yang ane lakukan selalu ada buku di samping, di sela
waktu membukanya.
3. Jangan
lupa berdoa
Ini
juga paling penting, setelah berusaha belajar sebaik mungkin. Setelahnya berdoa
dan serahkan semuanya kepada Allah. Yakin, kerja keras kita tidak akan sia-sia.
4. Memahami
bukan menghafal
Dulu
sekali, sebelum kuliah aku sering sekali menghafal bukan memahami, meskipun juga
ampuh, tetapi memahami jauh lebih ampun, cepat dan paling tepat. Memahami gimana
sih caranya? Ya, cukup tahu pentingnya, intisari atau pokok—pokok pembelajaran.
Tetapi kalu menyangkut rumus atau hafalan waktu yang mengharuskan tahu, pun memang
selain memahami juga harus dihafal.
Okay,
readers mungkin hanya itu yang bisa ane bagikan. Sampai jumpa.....
Jangan
lupa baca Cerber ane, Still Hopping di
blog ini sudah lima part lo.....
Wassalam.....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar